Resep Onde Onde Ketawa Renyah Dan Enak
Bahan-bahan:
- 30 - 35 porsi
- 500 gr tepung terigu
- 250 gr gula pasir
- 4 butir telur
- 100 gr mentega
- 1/2 sdt baking powder
- 1/2 sdr vanili bubuk
- 250 gr wijen
- air secukup nya
- 1 lt minyak untuk menggoreng
Cara Membuat Onde Onde Ketawa:
- Mixer gula dan margarin sampai agak halus ya gula nya
- Masukan telur, baking powder, vanili bubuk.. kocok lagi kurang lebih 10 menit lalu matikan mixer
- Masukan tegiru campur semua bahan menggunakan tangan.. ga perlu terlalu lama ya, jika dirasa sudah tercampur diamkan sekitar 5 - 10 menit
- Siapkan wijen di piring, dan air di mangkok
- Bulatkan adonan, celupkan ke dalam air (ini supaya basah aja biar wijen nya nempel ya).. lalu masukan ke wijen, lalukan sampai bahan habis
- Panaskan minyak (api sedang aja).. goreng sampai kuning keemasan..
Demikian Resep Onde Onde Ketawa Renyah Dan Enak.
Bagaimana, cukup mudah kan? Yuk segera di praktekkan dirumah untuk hidangan keluarga di rumah yang tercinta. Mudah-mudahan resep masakan di atas bisa menjadi menu kesukaan anda dan keluarga. Selamat mencobanya.
Anda sedang membaca artikel Resep Onde Onde Ketawa Renyah Dan Enak dan artikel ini url permalinknya adalah https://seputarmasakannusantara.blogspot.com/2020/01/resep-onde-onde-ketawa-renyah-dan-enak.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat untuk anda semua. Tulis di komentar jika ingin request resep masakan yang lain. Terima kasih.
Posting Komentar
Posting Komentar